Pupuk Silaturahmi, Sat Binmas Polres Solok Kota Bersama PP POLRI dan Pengurus Dian Kemala Serahkan Bansos

    Pupuk Silaturahmi, Sat Binmas Polres Solok Kota Bersama PP POLRI dan Pengurus Dian Kemala Serahkan Bansos
    SOLOK KOTA -   Kasat Binmas Polres Solok Kota AKP Jufrinaldi, SH, dan jajaran Personel SatvBinmas bersama Persatuan Keluarga Besar Purnawirawan Kepolisian Republik Indonesia (PP POLRI) serta Pengurus Dian Kemala menggelar kegiatan bakti sosial, Rabu, 25 September 2024.

    Adapun kegiatan bakti sosial berupa penyaluran bantuan sosial (Bansos) dari Kapolres Solok Kota AKBP Abdus Syukur Felani, S.I.K, kepada Warakawuri dan Dian Kemala yang berhak menerimanya.

    Bantuan yang diserahkan kepada Warakawuri dan Dian Kemala sebanyak 23 paket. Dari 23 paket bantuan tersebut, diserahkan langsung hari ini oleh Kasat Binmas dan rombongan sebanyak 13 paket untuk 13 orang. Sementara sisanya, 7 paket disalurkan melalui Dian Kemala, dan 3 paket lagi akan diserahkan esok hari.

    Dijelaskan Kasat Binmas AKP Jufrinaldi, dengan dilaksanakan kegiatan tersebut diharapkan mampu menjadi wahana untuk memupuk dan menjaga tali silaturahmi, terlebih Warakawuri dan Dian Kemala merupakan bagian serta satu ikatan utuh keluarga besar POLRI.

    Selain itu kata Jufrinaldi, penyerahan bantuan sosial tersebut sekaligus sebagai wujud kepedulian Polres Solok Kota kepada Warakawuri dan Dian Kemala Polres Solok Kota, dengan harapan dapat membantu dan memberikan manfaat bagi keluarga yang menerima Bansos. 

    Atas bantuan tersebut, Ketua dan Pengurus Dian Kemala mengaku bersyukur dan berterima kasih kepada Kapolres Solok Kota beserta jajaran, serta mendoakan agar bernilai ibadah di Sisi Allah Tuhan yang Maha Esa.  (Amel)

    #polressolokkota #satbinmaspolressolokkota #akpjufrinaldi #baksospolressolokkota
    JIS Sumbar

    JIS Sumbar

    Artikel Sebelumnya

    Ini Nomor Urut Paslon Wako-Wawako Solok..!!!!!

    Artikel Berikutnya

    Operasi Zebra Singgalang 2022: Jumlah Pelanggaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Sosialisasi Penerimaan Anggota POLRI ke Sekolah-sekolah, AKP Jufrinaldi Beri Edukasi dan Trik Mempersiapkan Diri
    Tingkatkan Peran Mahasiswa Dalam Pengawasan Pemilu 2024, Bawaslu Kota Solok Gelar 'Bawaslu Goes to Campus'
    Walikota Zul Elfian Umar Silaturrahmi Ke Pemko Pekanbaru
    Cegah Pelanggaran, Bawaslu Kota Solok Gencar Laksanakan Patroli Pengawasan Masa Tenang
    Perpanjangan Pemutihan Pajak Kendaraan di Solok Kota Hingga Desember 2024, Sat Lantas Imbau Masyarakat Manfaatkan Kesempatan Ini
    Sosialisasi Penerimaan Anggota POLRI ke Sekolah-sekolah, AKP Jufrinaldi Beri Edukasi dan Trik Mempersiapkan Diri
    Tingkatkan Peran Mahasiswa Dalam Pengawasan Pemilu 2024, Bawaslu Kota Solok Gelar 'Bawaslu Goes to Campus'
    Walikota Zul Elfian Umar Silaturrahmi Ke Pemko Pekanbaru
    Cegah Pelanggaran, Bawaslu Kota Solok Gencar Laksanakan Patroli Pengawasan Masa Tenang
    Perpanjangan Pemutihan Pajak Kendaraan di Solok Kota Hingga Desember 2024, Sat Lantas Imbau Masyarakat Manfaatkan Kesempatan Ini
    Pastikan Jaminan Perawatan Penuh Bagi Korban Laka Lantas, Kasat Binmas Polres Solok Kota Sambangi BPJS Kesehatan
    Wawako Solok Serahkan Santunan Anak Yatim dan Duafa Masjid Agung Al Muhsinin
    Sambut Peringatan Isra’ Mi’raj, Lapas Kelas II Solok Gelar Lomba Fahmil Quran Antar WBP
    Simpan Sabu di Kandang Ayam, Ayah dan Anak Tiri Diringkus Satresnarkoba Polres Solok Kota
    Sukses Gagalkan Penyeludupan Ganja Lintas Sumatera Jawa, Kasatresnarkoba Polres Solok Kota dan Jajaran Diganjar Piagam Penghargaan Oleh Kapolres

    Ikuti Kami